top of page

Hajj Mabrur App

Hajj Mabrur.jpg

Assalamu'alaikum warohmatullah

​

Ibadah haji dan umroh merupakan ibadah dengan kekhususan tertentu dalam menjalankan ritualnya.Waktu yang tertentu, tempat yang tertentu, juga dengan ritual dalam mengamalkannya harus dengan tertib sesuai kaidah yang telah disunnahkan oleh Rasulullah. 

 

Hajj Mabrur App hadir untuk memberikan layanan terbaik dalam melaksanakan ibadah Haji dan Umroh. Hajj Mabrur memberikn layanan terbaik melalui; (1) Konten kreatif tata cara menjalankan ibadah haji dan umroh, (2) video interaktif terkait pelaksanaan haji dan umroh, (3) audio do'a-do'a yang dibutuhkan selama perjalanan haji, (4) peta lokasi tempat-tempat penting di Mekah dan Madinah, (5) GPS tracker yang berfungsi melacak keberadaan anggota dan jama'ah haji lain dalam satu group.

​

Dengan Hajj Mabrur App diharapkan anda dapat melaksanakan ibadah haji dan umroh dengan hati tenang, selalu dalam pantauan, melaksanakan ibadah sesuai syaiat, dan meraih haji dan umroh yang diterima lagi mabrur.

Aamiin, Ya Rabbal alamin..

​

​Wassalamu'alaikum warohmatullah

​

Team Hajj Mabrur App

www.thegurupedia.com

Hajj interface.jpg
bottom of page